Yokohama Hakkeijima Sea Paradise

Sebuah "Taman hiburan laut, pulau, dan makhluk hidup" dengan 4 akuarium!
Banyak hal menarik yang ditawarkan, seperti pertunjukan paus beluga dan sekumpulan 50,000 ikan sarden!
Nikmati fasilitas selama seharian penuh, termasuk berbagai macam atraksi dan restoran!
Tempat Apa Sih?
Yokohama Hakkeijima Sea Paradise merupakan akuarium yang berisi 120,000 makhluk dari 700 spesies di dalamnya. Di tempat ini memiliki 4 akuarium dengan tema yang berbeda, dan dapat melihat berbagai hal seperti`pertunjukan hewan laut` yang menampilkan paus beluga yang populer di laut Para, dan terdapat akuarium besar untuk menyaksikan sekumpulan 50,000 ikan sarden. Lalu, di sini bisa memperoleh berbagai pengalaman berinteraksi dengan makhluk hidup seperti lumba-lumba dan berang-berang. Tidak hanya akuarium, tempat ini memiliki beragam atraksi, restoran, toko, hotel sehingga dari orang dewasa hingga anak kecil dapat menikmatinya seharian.
- 車椅子専用駐車場
- 車椅子用トイレ
- エレベーター
- オストメイト
- 点字及びその他ガイド
- スロープ
- 誰でもトイレ
- 授乳室
- おむつ替えベッド
- コインロッカー
DATA
Nama Lokasi | Yokohama Hakkeijima Sea Paradise |
No. Telpon | 045-788-8888 |
Kode Pos | 236-0006 |
Alamat | Hakkeijima, Kanazawa-ku, Yokohama-shi, Kanagawa |
Jam Operasional | [Hari biasa] 10:00〜17:00, [hari Sabtu dan libur] 10:00~19:00 ※Tergantung hari dan fasilitas. Untuk informasi lanjut, dapat lihat di situs web |
Hari Libur | Tidak ada |
Tempat Parkir | Tersedia 4000 slot kendaraan, 1500 yen/hari ※Tergantung hari dan parkiran |
Akses |
[Kereta Api] Berjalan kaki singkat dari Stasiun Hakkeijima di Jalur Tepi Laut |
Tiket Masuk |
[Aqua Resorts Pass (tiket untuk 4 akuarium)] |
Fasilitas Tambahan | SHOP(グッズ・お土産), レストラン, カフェ, その他 |
Fasilitas Lain | Attractions, Hotel |
Note | *Informasi penting perihal penyewaan kereta dorong: Penyewaan memerlukan reservasi terlebih dahulu dan dikenakan biaya. |