Kuji Underground Science Museum Moguranpia

CHECK!

Satu-satunya akuarium bawah tanah di Jepang!

Demonstrasi menyelam oleh Nanbu moguri dan Ama moguri, hanya pada akhir pekan dan hari libur!

Ada acara pemandu sorak Moguranpia Sakana kun!

Tempat Apa Sih?

Akuarium ini merupakan satu-satunya akuarium bawah tanah yang ada di Jepang. Setelah akuarium hancur dikarenakan gempa Jepang, akuarium ini direkonstruksi kembali ditahun 2016. Akuarium ini memamerkan binatang laut di Kuji dan kita juga bisa melihat Kamekichi si penyu hijau yang selamat dari gempa. Terdapat juga demonstrasi menyelam oleh Nanbu moguri dan Ama moguri, diadakan hanya pada akhir pekan dan hari libur. Ada pula acara oleh pemandu sorak Moguranpia yaitu Sakana kun, kita bisa belajar ikan dari gambar yang di buat Sakana kun.

OFFICIAL SNS

  • DATA
Nama Lokasi Kuji Underground Science Museum Moguranpia
No. Telpon 0194-75-3551
Kode Pos 028-7801
Alamat 1-43-7 Samuraihama-cho, Kuji-shi, Iwate
Jam Operasional [April~Oktober]9:00~18:00 ※Batas masuk terakhir 17:30[November~Maret]10:00~16:00 ※Batas masuk terakhir 15:30
Hari Libur Hari Senin(jika tanggal merah, libur di hari berikutnya)※ada pembukaan sementara, perlu ditanyakan
Tempat Parkir Terdapat 50 slot untuk mobil, Gratis
Akses 【Kereta】Sekitar 50 menit berjalan kaki atau sekitar 4 menit
dengan taksi dari Stasiun JR Rikuchu-Natsui, Sekitar 15 menit

dengan taksi dari Stasiun JR Kuji
【Mobil】50 menit dari Kunohe IC di Hachinohe Expressway
Tiket Masuk [Dewasa]700 yen[SMA, Mahasiswa]500 yen[SD, SMP]300 yen[Pra sekolah]Gratis
Fasilitas Tambahan SHOP(グッズ・お土産)