Hosei University

Hosei University

Saluran YouTube resmi

  • Informasi Umum
  • Informasi Pelajar Internasional
Lokasi Kampus Utama Ichigaya Campus
2-17-1 Fujimi, Chiyoda, Tokyo
Akses Kereta:
・Jalan kaki 7 menit dari Stasiun Ichigaya di JR Sobu Line, atau dari Toei Shinjuku Line atau dari Tokyo Metro Yurakucho Line, atau Namboku Line.
・Jalan kaki 7 menit dari Stasiun Iidabashi di JR Sobu Line, atau Tokyo Metro Yurakucho Line atau dari Toei Oedo Line dan Tokyo Metro Tozai Line, dan atau dari Namboku Line
Website Bahasa Inggris https://www.hosei.ac.jp/english/
Website Bahasa Asing Lainnya https://www.hosei.ac.jp/language/
Fakultas

Program Sarjana:
Fakultas Hukum, Fakultas Sastra, Fakultas Ekonomi, Fakultas Sosiologi, Fakultas Administrasi Bisnis, Fakultas Hubungan Internasional, Fakultas Lingkungan Manusia, Fakultas Kesejahteraan Manusia, Fakultas GIS (Global Liberal Arts), Fakultas Olahraga dan Kesehatan, , Fakultas Teknologi dan Sains, Fakultas Teknik Desain, Fakultas Sains dan Teknik, dan Fakultas Fakultas Ilmu Hayati

Program Pascasarjana
Studi Penelitian Humaniora, Studi Penelitian Budaya Internasional, Studi Penelitian Ekonomi, Studi Penelitian Hukum, Studi Penelitian Politik dan Sains, Studi Penelitian Sosiologi, Studi Penelitian Administrasi Bisnis, Studi Penelitian Humaniora dan Sosial, Studi Penelitian Kebijakan Privasi, Studi Pengkajian Kebijakan Privasi, Studi Penelitian Desain, Studi Penelitian Olahraga dan Kesehatan, Studi Penelitian Sains dan Teknik, Studi Penelitian Sains dan Teknologi
Lokasi Kampus Lainnya Tama Campus, Koganei Campus
Kontak

Pendaftaran dan Biaya Kuliah: https://nyushi.hosei.ac.jp/

Formulir Pendaftaran: https://nyushi.hosei.ac.jp/shiryo
Mitra di Indonesia Tidak Ada
Jumlah Pelajar Internasional

Program Sarjana: 786 orang (per 2023)

Program Pascasarjana 336 orang (per 2023)
Jumlah Pelajar Indonesia

Program Sarjana: 9 orang (per 2023)

Program Pascasarjana 0 orang (per 2023)
Negara Asal Terbanyak

Program Sarjana: Taiwan, Tiongkok, Korea

Program Pascasarjana Taiwan, Tiongkok, Korea
Asrama Pelajar Internasional Hosei University tidak memberikan fasilitas asrama.
※Namun, pada tautan dibawah ini kami memperkenalkan dua jenis asrama yaitu asrama privat dan asrama prioritas
https://hosei-dormitory.com/" target="_blank">https://hosei-dormitory.com/
Beasiswa Pelajar Internasional Ada (Seperti Sistem Potongan Biaya Perkuliahan, Beasiswa HIF Program Sarjana Mahasiswa Asing, dll.)
Sertifikasi yang Dapat Diperoleh

Ada. Kualifikasi dan Persyaratan Berbeda Bagi Tiap Program Sarjana dan Program Pascasarjana. Lebih lengkapnya silahkan menuju ke tautan di bawah ini。

https://www.hosei.ac.jp/careercenter/riyo/torikumi/sonotashikaku/?auth=9abbb458a78210eb174f4bdd385bcf54
Fasilitas Lainnya

<Divisi Global Education Center International Support>
・Bantuan Untuk Mendapatkan dan Memperbaharui Status Kependudukan
・Informasi Beasiswa Untuk Para Mahasiswa Luar Negeri
・Support Kehidupan Sehari-hari


<Carrier Center>
・Acara Job Fair Bagi Untuk Mensupport Para Mahasiswa Luar Negeri


・Perkenalan Tama Campus
https://www.youtube.com/watch?v=HNtwmkbmIEo

・Perkenalan IGEES
https://www.youtube.com/watch?v=fLq-X_MULUU

・Carrier Support
https://www.youtube.com/watch?v=SBWvcyeR7zg&feature=youtu.be

Kontak khusus pelajar Internasional globaledu@hosei.ac.jp