Satu satunya kebun binatang di Jepang yang memelihara gajah Kalimantan
Nikmati area kebun binatang dengan berjalan kaki ringan
Pengunjung dapat melihat dari dekat para satwa yang ada dan mengamati fisik memukau para satwa yang ada
Sebuah kebun binatang yang kaya akan nuansa alam yang terletak di Kota Fukuyama, Prefektur Hiroshima. Kebun Binatang Kota Fukuyama merupakan satu-satunya kebun binatang di Jepang yang memelihara dan membudidayakan gajah Kalimantan. Area kebun binatang ini memiliki arsitektur yang ramah untuk para pengunjung, jarak antara area satwa satu dengan area satwa lainnya sangat dekat sehingga para pengunjung mulai dari anak kecil hingga lansia dapat menikmati area kebun binatang dengan mudah. Selain itu, para pengunjung juga dapat melihat dari dekat para satwa yang ada dan mengamati fisik memukau para satwa yang ada
Nama Lokasi | Kebun Binatang Kota Fukuyama |
No. Telpon | 084-958-3200 |
Kode Pos | 720-1264 |
Alamat | Fukuda 276-1, Ashidacho, Kota Fukuyama, Prefektur Hiroshima |
Jam Operasional | 9:00 s/d 16:30 |
Hari Libur | Selasa (hari kerja berikutnya bila bertepatan dengan hari libur nasional), libur akhir tahun (29 Desember s/d 1 Januari) |
Tempat Parkir | Tersedia sekitar 700 unit lahan parkir gratis |
Akses |
Kereta: Sekitar 30 menit berkendara dari Stasiun JR Fukuyama Sekitar 30 berkendara dari Higashi IC atau Fukuyama Nishi IC di Sanyo Expressway |
Tiket Masuk |
Tiket per individu: 30 orang atau lebih: 410 Yen|100 orang atau lebih: 360 yen |
Note |
※Pada Februari 2024, toko yang berada di kebun binatang telah ditutup ※Informasi penting serta peraturan tentang fotografi di area kebun binatang: sangat dilarang menggunakan flash saat mengambil foto |