Provided by: Yokohama Zoo Zoorasia
Provided by: Yokohama Zoo Zoorasia

Yokohama Zoo Zoorasia

CHECK!

Membiakan banyak hewan langka dengan tema "coexistence of life and harmony with nature"!

Merasakan pengalaman tamasya binatang yang dibagi menjadi 8 zona, berdasarkan zona iklim dan zona wilayah di seluruh dunia!

Ruang kandang pameran yang menciptakan kembali habitat hewan juga patut dilihat!

Tempat Apa Sih?

Yokohama Zoo Zoorasia adalah kebun binatang yang membiakan banyak hewan langka di tempat yang luas dan temanya adalah "coexistence of life and harmony with nature". Merasakan pengalaman tamasya binatang yang rasanya seperti keliling dunia dan terbagi menjadi 8 zona, berdasarkan zona iklim dan zona wilayah di seluruh dunia. Serta, ruang kandang pameran yang menciptakan kembali habitat hewan juga salah satu keunikan kebun binatang ini.

OFFICIAL SNS

  • DATA
Nama Lokasi Yokohama Zoo Zoorasia
No. Telpon 045-959-1000
Kode Pos 241-0001
Alamat 1175-1 Kamishirane-cho, Asahi-ku, Yokohama, Prefektur Kanagawa
Jam Operasional 9:30~16:30(masuk terakhir pukul 16:00)
Hari Libur Hari selasa ( jika bertepatan dengan libur nasional, tutup hari berikutnya), Libur akhir dan awal tahun (12/29~1/1)
Tempat Parkir Tersedia untuk 2,200 unit 1,000yen/kali
Akses

[Bus]
Dari Jalur Sotetsu "Stasiun Tsurugamine" "Stasiun Mitsukyo" naik bus tujuan Yokohama Doubutsuen, turun di "Yokohama Doubutsuen", lalu jalan kaki sedikit
dari Jalur JR Yokohama/Jalur Hijau Kereta Bawah Tanah Kota Yokohama "Stasiun Nakayama" naik bus tujuan Yokohama Doubutsuen, turun di "Yokohama Doubutsuen", lalu jalan kaki sedikit

[Mobil]
Dari Hodogaya Bypass Shimokawai IC, 5 menit
Tiket Masuk [Dewasa] 800 yen [Pelajar SMA] 300 yen [Pelajar SMP dan SD] 200 yen [Usia dibawah pelajar SD] gratis
※Gratis setiap hari Sabtu untuk Pelajar SMA ke bawah (perlu menunjukan ID)
Fasilitas Tambahan SHOP(グッズ・お土産), レストラン, カフェ
Note ※[Informasi berguna/Membawa assistance dog] assistance dog bersertifikat diperbolehkan memasuki taman, tetapi ada beberapa area di mana mereka tidak boleh masuk.