Updated by April 30th, 2024

Shimane Art Museum

Dapat menjumpai karya seni berbagai genre!

Juga diadakan event pemutaran film, workshop, konser dll!

Ada petugas museum yang dapat memberi tahu Anda tentang hal-hal menarik di lingkungan museum!

Tempat Apa Sih?

Shimane art museum adalah museum yang setiap tahunnya menerima macam-macam sumbangan karya, berfokus pada Koleksi Nagata Seiji, salah satu koleksi penelitian Hokusai terkemuka di dunia, koleksi dengan beragam genre seperti koleksi patung, fotografi, kerajinan tangan, lukisan jepang dan lukisan modern awal. Di dalam museum, ada petugas museum, sehingga pengunjung dapat mempelajari hal-hal menarik di sekitar museum.

  • 車椅子専用駐車場
  • 車椅子用トイレ
  • 触れることのできる作品
  • エレベーター
  • 誰でもトイレ
  • 授乳室
  • コインロッカー

DATA

Nama Lokasi Shimane Art Museum
No. Telpon 0852-55-4700
Kode Pos 690-0049
Alamat 1-5 Sodeshi-cho, Matsue-shi, Shimane 690-0049
Jam Operasional [Maret~September]10:00~30 menit setelah matahari terbenam[Oktober~Februari]10:00~18:30 ※Masuk terakhir 30 menit sebelum tutup.
Hari Libur Hari selasa (jika bertepatan dengan tanggal merah, tetap buka dan libur pada hari berikutnya), libur akhir dan awal tahun
Tempat Parkir Tersedia untuk 230 unit, 3 jam pertama gratis, kemudian 100 yen/jam
Akses

[Kereta] Dari JR "stasiun Matsue", naik bus turun di "Kenritsubijutsukanmae", lalu jalan kaki sedikit

[Mobil] Dari Jalan Tol Sanin "Matsue Nishi IC", 10 menit
Tiket Masuk [Dewasa] 300 yen [Mahasiswa] 200 yen [Pelajar SMA kebawah] Gratis ※Pameran khusus biaya terpisah, ada diskon kelompok, dan diskon untuk penyandang disabilitas.
Fasilitas Tambahan SHOP(グッズ・お土産), レストラン, カフェ